fbpx
Logo KYZN White
insight

Aturan Tennis Lapangan yang Wajib Anda Ketahui

Mengajarkan anak bermain Tenis
Share This Post :

Aturan Tennis Lapangan yang Wajib Anda Ketahui

Sebagai pemain baru, wajib kiranya mengetahui aturan tennis lapangan. Hal ini sanga diperlukan sebagai bahan utama ketika hendak memainkan permainan olahraga ini. Hanya karena bermain menggunakan raket dan bola, bukan berarti permainan ini tidak memilki aturan.

Jika ingin lebih bisa memainkannya akan lebih baik jika memahami aturan yang berlaku didalamnya. Jadi pada saat permainan mulai berlangsung, Anda tidak hanya sekedar memainkan untuk hiburan saja.

Namun juga mengetahui bagaimana caranya bisa mendapatkan poin. Setiap poin yang didapatkan tentu akan sangat menyenangkan, begitu juga apabila kehilangan poin. Semuanya akan menjadi lebih seru jika mengetahui setiap aturannya.

Beberapa Aturan Tennis Lapangan yang Wajib Diketahui

Selain itu, mempelajari aturan bermain tennis lapangan juga berguna pada saat mengetahui adanya wasit curang. Jika tidak mengetahui aturan, pasti tidak memiliki pembelaan diri sama sekali.

Namun jika telah mengetahui dasar-dasar dari aturan olahraga satu ini, Anda bisa memberikan tanggapan yang jelas dan pasti ketika mencium adanya kecurangan.

Dan masih banyak lagi manfaat yang akan didapatkan seorang pemain apabila mengetahui bagaimana aturan-aturan permainan tennis seperti yang berlaku.

aturan tennis lapangan
Aturan Tennis Lapangan yang Wajib Anda Ketahui 2

Oleh sebab itu jika Anda merupakan orang baru yang ingin bergabung pada olahraga ini, sebaiknya pahami dengan baik bagaimana aturan yang berlaku didalamnya secara keseluruhan.

1. Aturan Lapangan

Aturan tennis lapangan pertama yakni aturan yang mengatur ukuran lapangannya. Jangan kira dalam permainan ini, lapangan bisa digunakan semaunya.

Kenyataannya dalam olahraga tennis lapangan, ada aturan ukuran lapangan yang diperlukan ketika memainkan permainan ini. Semuanya telah diatur oleh Federasi Tennis Internasional.

Perlu diketahui panjang dari lapangan tennis yakni 23,78m. lalu lebar untuk tennis lapangan yakni 10,97m. sedangkan pada ukuran garis pinggir pemain tunggal yakni 1,37m.

Belum berhenti sampai disitu saja, terdapat juga ukuran untuk jarak garis service yakni 6,40m. sedangkan ukuran net yakni 0,914m. Dan masih ada beberapa ukuran lainnya yang wajib dipahami oleh pemula.

2. Aturan Alat dan Perlengkapan

Selain ukuran lapangan, aturan tennis lapangan juga mengatur adanya alat dan perlengkapan dalam permainan olahraga satu ini. Jadi dalam pemilihan alat dan perlengkapannya pun harus disesuaikan dengan aturan yang berlaku.

Alat dan perlengkapan yang dimaksud dalam hal ini berupa raket, kemudian bola tennis, hingga sepatu dan berbagai hal lainnya yang dibutuhkan dalam permainan tennis.

Seperti yang telah diketahui perlengkapan berupa net dan lapangan telah dibahas sebelumnya dan memiliki aturannya sendiri. Sedangkan untuk raketnya harus memiliki senar pukul yang rata.

Kemudian pada kostum juga tidak bisa digunakan secara sembarangan karena harus merupakan bahan yang bisa menyerap keringat. Begitu halnya dengan sepatu juga memiliki aturannya sendiri yakni ada sepatu khusus tennis.

3. Aturan Penentuan Lokasi Bermain

Selain kedua hal tadi, ada juga aturan tennis lapangan lainnya yang sebenarnya unik namun juga penting diketahui pemula. Terlebih ketika ingin menjadi atlit lapangan.

Aturan berikutnya yakni aturan dalam penentuan lokasi bermain. Jadi pemilihan lokasi tidak bisa sembarangan ditentukan. Kedua belah pihak harus melakukan kesepakatan agar tidak ada yang merasa dirugikan.

Sama halnya dengan beberapa olahraga lainnya seperti sepak bola dan bola basket. Sebelum pertandingan akan dimulai, maka sebelumnya akan menentukan tempatnya terlebih dahulu.

Begitu halnya dengan permainan tennis lapangan juga memiliki aturan tersebut. Umumnya akan diadakan undian untuk menentukan tempat yang akan dimainkan.

4. Aturan Penghitungan Skor

Aturan terakhir yang tidak kalah penting dan wajib diketahui oleh setiap orang. Khususnya bagi mereka yang ingin bermain tennis tidak hanya sebagai hobi, namun ingin mengikuti kejuaraannya juga.

Aturan tennis lapangan tersebut yakni aturan dalam penghitungan skor. Tentunya setiap permainan akan memperebutkan skor, tidak hanya permainan tennis saja. Apabila diantara kedua pemain yang sedang bertanding memiliki skor yang lebih tinggi.

Maka orang tersebut akan dinyatakan sebagai pemenangnya. Jika dilihat dari konsep itu, seperti sangat mudah buka untuk mendapatkan kemenangan? Akan tetapi kenyataannya hal itu tidaklah mudah.

Untuk memperoleh 1 skor dibutuhkan beberapa hal yang telah diatur dalam permainan. Oleh sebab itu agar bisa mengetahui celah dan bisa memenangkan permainan, sebagai pemain pemula sangat wajib kiranya untuk bisa mengetahui aturan skornya.

Apabila seluruh aturan yang disebutkan tadi setidaknya sudah dimiliki oleh masing-masing pemain, maka ketika bertanding nantinya akan lebih mudah karena sudah mengetahui aturan tennis lapangan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Maybe You Read

Subscribe Us

Join & Subscribe Our Newslater